Padang (Unand) – Program Pascasarjana Fakultas Ekonomi (Fekon) Universitas Andalas akan menggelar Open Day penerimaan mahasiswa baru pada Rabu tanggal (7/4) untuk lima Program Studi (Prodi), yaitu: Doktor Ilmu Ekonomi, Doktor Ilmu Manajemen, Magister Ekonomi, Magister Manajemen dan Magister Akuntansi. Baca Berita Selengkapnya
